Profil

PT. Hamasa Hutama

Home | Profil | PT. Hamasa Hutama

Profil

PT. Hamasa Hutama

PT. Hamasa Hutama

PT. HAMASA HUTAMA adalah perusahaan yang bergerak di bidang konstruksi Baja, Tiang, Poligonal, Galvanisasi yang telah beroperasi lebih dari 25 tahun. Latar berdirinya ialah PT. Hutama Karya yang dibawah divisi sistem and elektrikal. pada tahun 1989 Mendirikan oabrik tiang baja poligonal pertama di Indonesia dengan nama dagang HAKAPOLE.

Tiang ini dibuat dengan mesin Press Break berpresisi tinggi dan di bawah pengawan mutu terpadu, disamping baja Polygonal, pabrik tersebut juga memproduksi kerangka baja untuk fasilitas listrik dan telekomunikasi. sejak saat itu permitaan kedua produk tersebut meningkat dengan cepat dan pabrik yang ada tidak sanggup memenuhi semua permintaan tersebut dikarenakan keterbatasan kapasitas produksi.

Untuk mengantisipasi keterbatasan kapasitas produksi tersebut makan dibentuklah kerjasama antara PT. HUTAMA KARYA dengan PT. ISTHA PERDANA UTAMA untuk mendirikan pabrik baru di Bekasi Industrial Estate - Lippo Cikarang yang bernama HUTAMA ISTHA JO, dimana dalam perjalananya masuk pemegang saham baru dari HARAPAN MASA GROUP dan akhirnya perusahaan berubah nama menjadi PT. HAMASA HUTAMA

Lihat Cart 0